TIPS - Cara mudah mendapatkan ratusan trafick atau pengunjung blog hingga 500%

TIPS - Cara mudah mendapatkan ratusan trafick atau pengunjung blog hingga 500%

Cara mudah mendapatkan ratusan trafick atau pengunjung blog – Trafick atau pengunjung merupakan suatu komponen terpenting dari suatu website atau situs. Dengan adanya trafick maka keberlansungan situs akan menjadi lebih baik, selain itu akan mendapatkan keuntungan yang lebih besar.
Nah untuk mendapatkan trafick atau pengunjung yang banyak perharinya tentunya membutuhkan suatu usaha tersendiri dan kerja keras, bagaimana caranya menjadikan situs atau blog anda dapat bersaing dengan situs/blog orang lain di mesin pencari. Sehingga andapun akan mendapatkan trafick yang cukup besar. Lalu bagaimana tips untuk mendapatkan pengunjung / trafick blog dengan jumlah yang maksimal

PERBAIKI KONTEN

Hal yang paling utama untuk bisa bersaing di mesin pencari yaitu dengan memperbaiki konten blog anda. Sehingga dengan adanya anda menampilkan konten yang menarik, maka pengunjung blog anda yang semula akan tetap bertahan di situs anda tadi, sehingga pengunjungnya pun akan menjadi lebih stabil, selain itu dengan adanya konten yang benar, dan baik maka blog anda bisa bersaing dengan situs lain di mesin pencari, dan hal ini tentunya juga berpengaruh pada SEO situs anda MENDAFTAR KE

SEARCH ENGINE 

Nah, agar blog anda bisa ditemukan dan bersaing di search engine, maka anda wajib mendaftar kan blog anda ke Seach Engine tersebut. Dan beberapa search engine yang populer seperti Google, BING, dan Yandex.

RAJIN UPDATE ARTIKEL 

Pengunjung anda yang setia mungkin akan rela bertahan di blog anda dan menunggu update artikel dari web anda, sehingga dengan hal ini anda wajib untuk menjadi semakin rajin mengupdate konten atau artikel pada blog tersebut. Sehingga pengunjung yang setia maka akan makin setia dan juga akan mendatangkan pengunjung lainnya

MENGGUNAKAN JUDUL ARTIKEL YANG MENARIK 

Cara lama, dan paling menarik serta paling ampuh untuk mendapatkan trafick atau pengunjung. Yaitu dengan menggunakan judul yang semenarik mungkin pada artikel anda, dengan hal ini maka orang lain akan merasa penasaran pada suatu artikel dan kemudian akan membacanya

SHARING 

Untuk mendapatkan pengunjung atau trafick yang cukup besar anda bisa meng-share artikel atau situs anda ke orang lain dengan bantuan media sosial. Dengan mengshare artikel atau situs anda ke situs lain orang lain yang melihat artikel anda, dan jika dia tertarik maka blog anda tentunya akan dibaca, bukan hanya itu jika memang artikel anda menarik bisa saja orang tersebut akan menghsare nya lagi ketema-teman nya sehingga akan mendapatkan trafick yang lebih

MENGGUNAKAN BANTUAN TRAFICK DARI WEB LAIN 

Untuk mendapatkan pengunjung yang banyak, anda juga dapat menggunakan situs peningkat trafick, dengan begini maka rangking situs anda makin naik setiap harinya, dan akan berdampak baik pada web anda. Contoh situs untuk menginkatkan trafick seperti Alexamaster, Hitblow, 10khits, adhu.lk dan lain sebagainya. Anda juga tidak perlu kwatir karena pengunjung yang mereka berikan adalah pengunjung asli dan unik yang berasal dari berbagai negara yang berbeda.

Nah itulah beberapa tips untuk bagaimana caranya mendapatkan pengunjung yang banyak perharinya, punya tips lain? Jangan sungkan untuk membaginya di forum ini melalui kolom komentar dibawah. Dan semoga membantu anda, dan jangan lupa untuk mengshare dan memfollow blog ini...!
Artikel Selanjutnya Artikel Sebelumnya
Belum Ada Komentar : Pejalan Wisata
Tambahkan Komentar
Comment url
Post Terkait :
Blogger,Tips blogger