Cara membuat Blog di Blogger

Cara membuat Blog di Blogger

Cara mudah membuat Blog di Blogger,- kali ini kita akan membahas tentang bagaimana cara memuat akun Blog di blogger, sebelum itu apa itu Blog? anda bisa membaca artikel tentang pembahasan blog di artikel sebelumnya -Klik disini- setelah mengetahui apa itu Blog kemudian mari bergerak ketahap selanjutnya yaitu bagaimana cara membuat Blog dengan mudah dan sangat gampang di Blogger.? berikut tutorial yang saya berikan tentang bagaimana cara membuat blog.

Sebelum membuat akun blog di Blogger anda terlebih dahulu memiliki akun Gmail, cara pendaftaran gmail Klik disini. dan setelah anda memiliki akun Gmail maka kita bisa menuju ketahap selanjutnya.
  • Tahap pertama buka situs Web Blogger.com di browser anda
  • Kemudian pada laman utama maka anda akam melihat dasboard blogger yang membikan info apa itu blogger dan semacamnya, kemudian klik "Buat akun"
  • Lalu masuk dengan menggunakan akun email gmail yang sudah anda daftar kan sebelumnya
  • Lalu anda akan dibawa kehalaman selanjutnya, anda akan diberikan dua pilihan untuk menampilkan profile apa yang akan anda gunakan di Blogger anda, dalam praktek ini saya menggunakan akun G+, Klik tombol "Buat akun G+" 
  • Isikan data diri anda seperti pada gambar dan kemudia klik "Buat profil" selain itu anda bisa menambahkan foto pada profile anda, klik gambar profile dan klik "Upload foto" pilih foto yang ingin anda gunakan dan klik "Open"  Kemudian klik simpan


  • Kemudian klik tombol " Lanjutkan ke Blogger" 
  • Anda akan melihat halaman utama Blogger, pada halaman itu anda akan menemukan tombol dan klik tombol "Buat Blog Baru"
  • Isikan URL/Alamat Blog yang anda inginkan, cari nama blog yang unik dan belum dimiliki orang lain, dan klik "Buat Blog" 
Selamat anda sudah berhasil membuat sebuah Blog sendiri di blogger dan kemudian anda hanya tinggal mengupdate artikel di blog anda dan mengelola nya dengan baik, selamat praktek :) jangan lupa share artikel ini dan berikan komentar atau pertanyaan anda di kolom komentar dibawah, agar saya bisa menanggapinya dengan cepat, share artikel ini agar lebih banyak orang lain yang membaca dan saya juga termotifasi untuk terus menulis dan berbagi ilmu di blog ini.
Artikel Selanjutnya Artikel Sebelumnya
Belum Ada Komentar : Pejalan Wisata
Tambahkan Komentar
Comment url
Post Terkait :
Tips blogger